A.Latar Belakang
Tarik tambang adalah olahraga rakyat yang paling
banyak dimanikan oleh masyarakat setelah olahraga panjat pinANG.PERMAINAN ini
sering dilakukan para peringatan hari jadi kota bahakan para perayaan hari
besar agama.olahraga tarik tambang dimainkan beregu putra atau putri,jumlah anggota satu regu disesuaikan
dengan keadaan,menggunakan seutas tambang.Dalam permainan ini snagat dominan
dan daya tahan regu.
B.TUJUAN
Berolahaga,memupuk semangat kerja sama dan
bersosialisasi.
C.MANFAAT
Meningkatkan kualitas kesegaran
jasmani,meningkatkan semangat kerja sama d an menurunkan ketengangan.
D.SASARAN
Anak-anak remaja,dan dewasa
E.PERATURAN
PERMAINAN
1.Lapangan dan peralatan
a.Lapanagan
Lapangan
yang dipergunakan dapat terbuka dna tertutup.Diantara : stadion,lapangan,tepi pantai yang datar/rata permukaanya.
-panjang lapangan : 40 s/d 60 m
-lebar lapangan
: 8 m
Pada
pertenganhan lapangan diberi garis,juga luar garis batas tarikan.pinggri
lapangan sebaik-baiknya diberi tanda dengan kapur atau tali,batas lapangan
harus jelas supaya penonton tidak masuk lapangan permainan.
b.peralatan
Alat yang digunakan adalah sebuah tali tambang
serat panjangnya 30 s/d 50 m,pada pertengahan tali deiberi tanda ( cat
merah/kain merah ) dari pertengahan tali diebri 2 ( dua ) macam tanda yang
masing-masing jarak 2.5 dari pertengahan tali.diameter tali : 5-10 cm regu yang
akan bertaning ).
2. a. beregu putra atau
putri jumlah regu disesuakan dengan keadaan,boleh 10,7,17,20,28,30 orang dsb.
b.Klasifikasi
Berat untuk putra
Kelas I : 50-59 kg
II :60-69 kg
III :
70-79 kg
IV :
80 kg ke atas
Berat untuk putri
Kelas I : 30-49 kg
II
:50-59 kg
III
: 60-69 kg
IV
: 70 kg ke atas
3.Jalan permainan
a.Undian dapat diadakan
sebelum hari pertandinagn pada saat pertemuan teknis.
b.sebelum bertandingan lapangan
Harus dikosongkan setelah ada panggilan dari
panitia.
a.
Wasit pertandingan memanggil pimpinan regu
masing-masing untuk menentukan tempat.
b.
Sebelum aba-aba peserta/regu telahmegambil tempat
masing- masing pembantu wasit menghitung jumlah setiap regu, kemudian
memberikan kode kepada wasit, apabila jumlah regu telah sesuai.
c.
Wasit memberikan aba-aba siap, peserta sudah memegang tali serta konsentrasi untuk mendengar
aba-aba brikutnya, jika ada aba-aba ya ke dua regu melakukan tarikan. Kedua
regu saling menarik tambang dan saling berusaha membuat tandah merah dari
pertengahan tali dapat ditarik melalui tarik batas. Jika salah satu regu dapat
menarik melewati garis batas, maka diadakan pemindahan tempat. Kemudian
dilakukan tarikan lagi dan jika terjadi seri maka sebelum tarikan ketiga di
adakan lagi undian untuk memilih tempat setelah lebih dahulu istrahat.
4. Pemenang
Pemenang adalah apabila satu regu dapat
mengalahkan regu lain dengan 2-0 atau 2-1 (kalau terjadi seri). Pertandingan
biasanya dilakukan dengan sistem gugur
dengan the best of three game,
0 Comments
isi disini